Rapat Kordinasi, Isu Peredaran Tabloid


Sajira- Panwaslu Kecamatan Sajira melakukan rapat kordinasi bersama Camat Kecamatan Sajira di kantor Kecamatan Sajira Senin 28 Januari 2019.

Kegiatan tersebut turut serta dihadiri oleh camat Saira, staf serta unsurmusfika Kecamatan Sajira.

Agenda kegiatan tersebut membahas terkait isu peredaran tabloid barokah yang belakangan ini beredar di wilayah Kecamatan Sajira, langka ini diambil panwaslu panwaslu sajira atas dasar himbauan Bawaslu Kabupaten Lebak ubtuk mendeteksi jumlah exsemplar yang beredars serta sebagai langkah bentuk pencegahan pelanggaran.

Panwaslu Sajira, pada kegiatan tersebut berharap pihak Kecamatan dan unsur lainnya mau bekerja sama dalam rangka mengawasi dan mencegah terjadinya pelanggaran pemilu, demi terciptanya pemilu yang aman dan damai.


Comments


Popular Posts

Larangan Kampanye untuk Perangkat Desa, Kepala Desa, Pejabat Daerah dan ASN

Jadi Calon Tunggal Pilkada Lebak, Ini Daftar Kekayaan Iti-Ade

PENGUMUMAN HASIL PENELITIAN BERKAS ADMINISTRASI CALON PANWASLU DESA/KELURAHAN

Panwaslu Sajira, Serentak Tertibkan APK Bersama PD dan PTPS

Puluhan APS Partai di Kecamatan Sajira Ditertibkan

Cecep Sumarno Optimis Menangkan Gugatan Sengketa Pilkada Lebak

Adsense